Sabtu, 17 Agustus 2019 telah diselenggarakan Upacara Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke 74 di Lapangan Wisata Situ Cileunca. Peserta Upacara terdiri dari seluruh warga Desa Warnasari, Karang Taruna, TNI, POLRI dan Mahasiswa KKNM Universitas Nurtanio Bandung.

https://youtu.be/wBZfK6BpSOU